Kitab Adab Mencakup 50 Adab Dalam 50 Keadaan
Adab adalah perkara yang sangat penting dan wajib untuk dipelajari oleh setiap muslim dan muslimah, Nabi Muhammad SAW bersabda; Ertinya: "Muliakanlah anak-anak kalian dan perbaikilah nilai-nilai adab mereka." Al-Imam Abu Hafs ra berkata: "Ilmu tasawwuf seluruhnya seputar adab, setiap waktu memiliki adab, dan setiap keadaan memiliki adab, dan setiap kedudukan memiliki adab, maka barangsiapa yang selalu berpegang teguh terhadap adab, nescaya dia akan sampai pada kedudukan orang yang agung di hadapan Allah SWT." Al-Imam Hasan Al-Bashri ra berkata: "Barangsiapa yang tidak mempunyai adab, maka dia tidak mempunyai ilmu." Kitab adab ini adalah hasil dari pelajaran guru kami Al-'Allamah Al-Habib Zein bin Ibrahim bin Zein bin sumaith Ba 'Alawi dan rangkuman dari 47 kitab-kitab para ulama'. Kami juga sertakan 100 doa dalam 100 keadaan yang berbeda-beda yang diriwayatkan dari hadits Nabawi dan doa salafus sholeh. Semoga buku ini membawa kebaikan dan keberkahan bagi kami dan para pembaca, Amin Ya Robbal 'alamin.
Please refer to the images for a summary/synopsis of the book.
Sila rujuk kepada gambar halaman belakang buku untuk membaca ringkasan buku tersebut.
Customer comments
Author/Date | Rating | Comment |
---|